Blog ini dikelola secara pribadi oleh saya Fitri Hady Amrullah. Saya dilahirkan di Kotabaru Provinsi Kalimantan Selatan. Pekerjaan sehari-hari sebagai Aparatur Sipil Negara di Kabupaten Kotabaru. Penempatan pertama kali di Badan Lingkungan Hidup Daerah tahun 2010, kemudian pindah ke Dinas PUPR yang tidak sesuai dengan disiplin ilmu (saya alumni Universitas Lambung Mangkurat Jurusan Kimia pada Fakultas MIPA tahun 2009) dan saat ini telah difungsionalkan menjadi Jabatan Fungsional Teknik Pengairan Ahli Muda.